Histats

Cara Menambahkan SiteMap/Peta Situs Ke WebMaster

Diposting oleh Ficri Pebriyana on Jumat, 28 Juni 2013

Untuk lebih jelasnya langsung saja kita mulai, berikut adalah cara menambahkan blogger sitemap ke google webmaster tool :


  • Pastikan anda sudah memiliki akun di feedburner.
  • Masuk ke akun google webmaster milik anda.
  • Klik pada nama blog yang sudah anda daftarkan sebelumnya.
  • Pada “Site Configuration”.  Klik “SITEMAP”.
  • Klik “Submit a Sitemap”.
Lalu akan diminta untuk meng-submit sitemap blog anda ke dalam box. Kode inilah yang kelak akan anda masukkan di sana.


  • Masukkan kode berikut ini :

atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500

ATAU

Rss.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500

  • Lalu klik “Submit Sitemap”

Jika artikel di blog anda lebih dari 500 maka anda perlu menambahkan kode berikut ini untuk di-submit kembali :

atom.xml?redirect=false&start-index=501&max-results=500

Jika artikel di blog anda lebih dari 1000 maka anda perlu menambahkan kode berikut ini untuk di-submit kembali :

atom.xml?redirect=false&start-index=1001&max-results=500

Jika artikel di blog anda lebih dari 1500 maka anda perlu menambahkan kode berikut ini untuk di-submit kembali :

atom.xml?redirect=false&start-index=1501&max-results=500

Jika artikel di blog anda lebih dari 2000 maka anda perlu menambahkan kode berikut ini untuk di-submit kembali :

atom.xml?redirect=false&start-index=2001&max-results=500

Tunggu beberapa jam atau hari.
Berikutnya akan muncul tanda centang berwarna hijau yang berarti bahwa sitemap anda sudah benar, serta jumlah url yang telah di-submit dan jumlah artikel yang telah berhasil di-index. 

{ 0 komentar... read them below if any or add comment }

Posting Komentar

 
FASTSEO - SEO Friendly Blogger Template Design by Tutorial SEO Blogspot